Mencoba untuk menginformasikan seputar ilmu pengetahuan dan teknologi

Sebutkan 10 Ciri Negara Maju? Inilah Jawabannya

Pada kesempatan kali ini kami akan menuliskan mengenai beberapa ciri negara maju yang tentunya perlu kita ketahui bersama. Tentunya kita mengetahui bahwa dunia ini menjadi dua golongan negara yang besar, satu adalah negara maju dan satu lagi adalah negara berkembang. Tentunya kedua kelompok negara ini memiliki perbedaan yang signifikan antara yang satu dengan yang lainnya.

Sumber Gambar ini Didapat dari Situs Flickr

Sebelum kita melangkah kepada ciri-ciri dari negara maju ada baiknya kita membahas singkat mengenai negara maju. Negara maju memiliki keunggulan dibandingkan negara-negara berkembang baik itu dari sisi ekonomi, pendidikan, teknologi dan yang lainnya. Mayoritas negara maju ada di Benua Amerika bagian utara dan Benua Eropa, oleh sebab itu tidak jarang kelompok ini dikenal dengan julukan negara utara. Adapun untuk ciri-ciri negara maju adalah sebagai berikut:

  1. Pendapatan perkapita penduduk negeri tersebut tergolong tinggi.
  2. Kegiatan ekonomi didukung oleh sarana prasarana yang mutakhir.
  3. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang begitu cepat.
  4. Tingkat pendidikan masyarakat begitu tinggi.
  5. Masyarakat memiliki sifat kemandirian yang begitu tinggi.
  6. Pertanian dimanfaatkan untuk kepentingan industrialisasi.
  7. Tidak bergantung kepada alam khsusunya untuk sumber dayanya.
  8. Angka harapan untuk hidup begitu tinggi.
  9. Tingkat kelahiran anak begitu rendah.
  10. Intensitas dan mobilitas masyarakat begitu tinggi.
Silahkan Baca : 10 Negara Anggota ASEAN

Dan tentunya masih banyak lagi ciri-ciri negara maju lainnya yang bisa kita dapatkan dengan membaca referensi-referensi lainnya. Mungkin hanya sekian tulisan singkat dari kami, semoga tulisan ini bisa memberikan manfaat kepada para pembaca sekalian yang budiman. Terima kasih banyak atas kunjungannya dan sampai jumpa lagi pada tulisan-tulisan kami selanjutnya.

Baca Juga:
Sebutkan 10 Ciri Negara Berkembang? Inilah Jawabannya
Sebutkan 5 Negara Maju di Benua Eropa?

0 comments: